id_tn_l3/sng/04/12.md

19 lines
1.2 KiB
Markdown
Raw Permalink Normal View History

2019-01-21 08:28:31 +00:00
# Informasi Umum:
Laki-laki itu terus-menerus memuji perempuan itu.
# Dinda
2019-11-26 04:13:57 +00:00
Ini adalah ungkapan yang efektif. Mereka bukan saudara kan. Lihat bagaimana anda menerjemahkan ini di Kidung Agung 4:9. AT : "Kekasihku" atau "Sayangku" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-idiom]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00
# pengantin perempuan
Kata Ibrani ini bisa merujuk pada perempuan yang sudah menikah atau orang tua yang sedang mengatur istri bagi anak laki-lakinya. Jika dalam bahasa anda ada kata yang lebih sopan untuk digunakan laki-laki kepada istrinya dan yang belum ada dalam buku ini, anda bisa menggunakannya di sini. Sebaliknya anda bisa menggunakan istilah sopan lainnya. Lihat bagaimana anda menerjemahkan ini di Kidung Agung 4:9. 
# taman yang terkunci
2019-11-26 04:13:57 +00:00
"adalah sebuah taman yang tidak bisa dimasuki". Taman merupakan hal yang menggambarkan perempuan, dan kunci merupakan hal yang menggambarkan bahwa ia masih perawan." (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-metaphor]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00
# mata air yang terkunci
2019-11-26 04:13:57 +00:00
"Mata air dengan penutup di atasnya." Mata air atau sumur adalah hal yang menggambarkan wanita itu, dan kerudungnya adalah hal yang menggambarkan bahwa ia seorang perawan." (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-metaphor]])