id_tn_l3/psa/078/062.md

11 lines
728 B
Markdown
Raw Permalink Normal View History

2019-01-21 08:28:31 +00:00
# Informasi Umum:
Penulis lanjut untuk menjelaskan apa yang Allah lakukan pada orang Israel.
# Ia pun menyerahkan umatNya kepada pedang
2019-11-26 04:13:57 +00:00
Asaf membicarakan tentang umat Allah seolah-olah mereka adalah objek kecil yang akan Allah berikan sebagai pemberian, dan dari pedang, sebuah ungkapan dari kematian dalam perang, seolah-olah seseorang yang akan menerima pemberian. Terjemahan lain: "Ia membiarkan orang-orang membunuh orang-orangNya dalam perang" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-metaphor]] dan [[rc://id/ta/man/translate/figs-personification]] dan [[rc://id/ta/man/translate/figs-metonymy]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00
# menjadi geram terhadap milik pusakaNya
"Ia murka dengan orang-orang yang telah dinyatakan sebagai milikNya selamannya"