id_tn_l3/pro/18/14.md

11 lines
770 B
Markdown
Raw Permalink Normal View History

2019-01-21 08:28:31 +00:00
# Orang yang bersemangat akan menahannya dari kesakitan
2020-01-02 01:26:51 +00:00
2019-12-05 21:10:16 +00:00
Semangatnya merujuk pada seseorang untuk mempertegas perilakunya.Terjemahan lain: "Orang yang penuh harapan akan menahan kesakitan" atau "Jika seseorang punya banyak pengharapan dalam dirinya, dia akan selamat dari kesakitan" (lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-synecdoche]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00
# tetapi semangat yang patah, siapa dapat menanggungnya?
2019-11-26 04:13:57 +00:00
Ini adalah suatu pertanyaan yang berharap jawabannya dapat diterimanya. Ini bisa ditulis dalam bentuk pernyataan. Terjemahan lain: "sangat sulit menanggung semangat yang patah" (lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-rquestion]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00
# Semangat yang patah
2019-11-26 04:13:57 +00:00
Ini merujuk pada perasaan tertekan. Terjemahan lain: "menjadi tertekan" (lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-idiom]])