id_tn_l3/job/18/intro.md

19 lines
706 B
Markdown
Raw Permalink Normal View History

2019-01-21 08:28:31 +00:00
# Ayub 18
# Catatan Umum
#### Struktur dan Format
BHC (Bebas Hak Cipta) dengan baris yang menjorok ke kanan dalam pasal ini karena ini merupakan sebuah puisi. Pasal ini merupakan nasehat sahabat Ayub, Bildad. Perkataannya sangat keras dalam pasal ini ketika dia berbicara dan dia marah kepada Ayub.
#### Konsep khusus dalam Pasal ini
##### Nasehat Bildad
2019-11-26 04:13:57 +00:00
Bildad menyuruh Ayub mengutuk TUHAN. Nasehat Bildad bagi Ayub adalah nasehat yang buruk. Dia berusaha meyakinkan Ayub bahwa dia berdosa dan telah dihukum oleh TUHAN. (Lihat: [[rc://id/tw/dict/bible/kt/curse]] and [[rc://id/tw/dict/bible/kt/sin]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00
## Tautan:
* **[C](./01.md)atatan Ayub 18:1**
2019-11-26 04:13:57 +00:00
**[<<](../17/intro.md) | [>>](../19/intro.md)**