id_tn_l3/jhn/12/17.md

25 lines
1.6 KiB
Markdown
Raw Permalink Normal View History

2019-01-21 08:28:31 +00:00
# Jadi
2019-11-26 04:13:57 +00:00
Kata ini digunakan di sini untuk menandai jeda pada cerita utama. Di sini Yohanes menjelaskan kepada banyak orang datang untuk menyambut Yesus karena mereka mendengar apa yang orang katakan bahwa Ia telah membangkitkan Lazarus dari kematian. (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/writing-background]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00
# mereka mendengar bahwa Dialah yang telah melakukan mukjizat itu
"mereka mendengar apa yang orang lain katakan bahwa Ialah yang melakukan mukjizat itu"
# Mukjizat ini
Sebuah "mukjizat" adalah sebuah peristiwa atau kejadian yang membuktikan bahwa sesuatu benar. Dalam kasus ini, "mukjizat" kebangkitan Lazarus membuktikan bahwa Yesus adalah Mesias.
# Kamu lihat, apa yang kita rencakan tidak berhasil
2019-11-26 04:13:57 +00:00
Orang-orang Farisi menyiratkan disini bahwa ini tidak mungkin untuk menghentikan Yesus AT: "Sepertinya kita tidak dapat melakukan apapun untuk menghentikan Dia!" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-explicit]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00
# Lihatlah, seluruh dunia telah mengikut Dia
2019-11-26 04:13:57 +00:00
Orang Farisi memakai pernyataan yang dilebih-lebihkan ini untuk mengekspresikan keterkejutan mereka bahwa ada banyak orang yang telah datang untuk menyambut Yesus. AT: "sepertinya semua orang menjadi pengikutNya!" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-hyperbole]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00
# dunia
2019-11-26 04:13:57 +00:00
Di sini "dunia" adalah metonimia yang mewakili (dalam pernyataan yang dilebih-lebihkan) semua orang di dunia. Anda mungkin perlu untuk mempertegas agar pendengar dapat memahami bahwa orang Farisi hanya membicarakan orang-orang di Yudea. (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-metonymy]] dan[[rc://id/ta/man/translate/figs-explicit]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00