id_tn_l3/isa/28/07.md

19 lines
1.2 KiB
Markdown
Raw Permalink Normal View History

2019-01-21 08:28:31 +00:00
# Akan tetapi
"akan tetapi pemimpin-pemimpin"
# Imam dan Nabi
2019-11-26 04:13:57 +00:00
Ini bukan mengacu kepada Imam dan Nabi tertentu. Ini mengacu pada Imam dan Nabi secara umum. Terjemahan lain: "Imam-imam dan Nabi-nabi" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-genericnoun]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00
# Pening karena anggur dan sempoyongan karena minuman keras
2019-11-26 04:13:57 +00:00
kedua frasa ini pada dasar nya berarti sama dan menekankan bahwa para nabi-nabi dan Imam-imam tidak dapat melakukan tugas mereka karena mabuk berat. Terjemahan lain: "tersandung karena mereka benar-benar mabuk" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-parallelism]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00
# Mereka menjadi bingung karena anggur
2019-11-26 04:13:57 +00:00
Mereka minum terlalu banyak sehingga tidak bisa berfikir secara jernih dibicarakan seolah-olah anggur membingungkan mereka. Ini dapat dinyatakan sebagai bentuk aktif. Terjemahan lain: "Anggur menyebabkan mereka kebingungan"(Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-metaphor]] dan [[rc://id/ta/man/translate/figs-activepassive]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00
# pening dalam penglihatan. Mereka bingung saat memberi keputusan
Mereka terlalu mabuk untuk berjalan secara benar, mereka terlalu mabuk untuk mengerti penglihatan yang Tuhan berikan atau untuk membuat keputusan yang benar.