id_tn_l3/exo/19/03.md

37 lines
1.5 KiB
Markdown
Raw Permalink Normal View History

2019-01-21 08:28:31 +00:00
# rumah Yakub
2019-11-26 04:13:57 +00:00
Kata "rumah" di sini menggambarkan keluarga Yakub dan keturunan-keturunannya. AT: "keturunan-keturunan Yakub" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-metonymy]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00
# rumah Yakub, orang-orang Israel
Ungkapan "orang-orang Israel" menjelaskan arti "rumah Yakub".
# Kamu telah melihat
2019-11-26 04:13:57 +00:00
Kata "kamu" di sini merujuk pada orang-orang Israel. TUHAN berkata kepada Musa apa yang dikatakan kepada orang-orang Israel. (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-you]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00
# Aku akan membawamu diatas sayap rajawali
2019-11-26 04:13:57 +00:00
Allah berbicara mengenai membawa murid-muridnya ketika mereka melakukan perjalanan seolah-olah dia adalah seekor rajawali dan membawa mereka di atas sayapnya. AT: "Aku membantu perjalananmu seperti seekor rajawali yang membawa anaknya di atas sayapnya" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-metaphor]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00
# dengan patuh mendengarkan suaraKu
Patuh dapat dinyatakan sebagai sebuah kata kerja. AT: "dengarkan suaraKu dan patuhlah kepadaKu"
# suaraKu
2019-11-26 04:13:57 +00:00
Suara Tuhan menggambarkan apa yang Dia katakan. AT: "apa yang Aku katakan" atau "kata-kataKu" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-metonymy]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00
# memelihara perjanjianKu
"melakukan apa yang diperintahkan oleh perjanjianKu"
# kepemilikan khusus
"harta"
# sebuah kerajaan imam
2019-11-26 04:13:57 +00:00
Allah berbicara mengenai umatNya seolah-olah mereka adalah para imam. AT: "sebuah kerajaan orang-orang yang seperti para imam" atau "sebuah kerajaan orang yang melakukan seperti apa yang para imam lakukan" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-metaphor]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00