id_tn_l3/amo/06/14.md

15 lines
825 B
Markdown
Raw Permalink Normal View History

2019-11-26 04:13:57 +00:00
# Lihat
2019-01-21 08:28:31 +00:00
"dengarlah" atau "perhatikanlah"
2019-11-26 04:13:57 +00:00
# demikianlah firman TUHAN, Allah semesta alam
2019-01-21 08:28:31 +00:00
2019-11-26 04:13:57 +00:00
TUHAN berbicara tentang dirinya sendiri dengan nama untuk menekankan kepastian firmanNya. Lihat bagaimana Anda menerjemahkan dalam [Amos 3:13](../03/13.md). Terjemahan lain: "ini adalah yang TUHAN, Allah semesta alam firmankan" Atau "ini lah apa yang Aku, TUHAN, Allah semesta alam firmankan" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-123person]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00
2019-11-26 04:13:57 +00:00
# dari jalan masuk ke Hamat hingga ke Sungai Araba
2019-01-21 08:28:31 +00:00
2019-11-26 04:13:57 +00:00
Di sini "Hamat" mewakili perbatasan Israel sebelah utara dan "sungai Araba" mewakili perbatasan sebelah selatan. Terjemahan lain: "dari perbatasan sebelah utara negerimu hingga perbatasan sebelah selatan". (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-metonymy]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00
2019-11-26 04:13:57 +00:00
# Sungai
2019-01-21 08:28:31 +00:00
2019-11-26 04:13:57 +00:00
sebuah sungai kecil yang mengalir hanya pada saat musim hujan.