# Eden, taman Eden ## Fakta-fakta: Dahulu kala, Eden merupakan suatu daerah yang memiliki taman di mana Tuhan menempatkan manusia pertama laki-laki dan perempuan untuk hidup. * Taman di mana Adam dan Hawa tinggal hanya sebagian dari Eden. * Lokasi yang tepat dari daerah Eden tidaklah pasti, namun sungai Tigris dan Efrat mengalir melaluinya. * Kata "Eden" muncul dari bahasa Ibrani yang berarti "ada kesukaan di dalamnya" (Saran terjemahan: [Bagaimana menerjemahkan nama-nama](rc://id/ta/man/translate/translate-names)) (Lihat juga: [Adam](../names/adam.md), [Sungai Efrat](../names/euphrates.md), [Hawa](../names/eve.md)) ## Rujukan Alkitab: * [Yehezkiel 28:11-13](rc://id/tn/help/ezk/28/11) * [Kejadian 2:7-8](rc://id/tn/help/gen/02/07) * [Kejadian 2:9-10](rc://id/tn/help/gen/02/09) * [Kejadian 2:15-17](rc://id/tn/help/gen/02/15) * [Kejadian 4:16-17](rc://id/tn/help/gen/04/16) * [Yoel 2:3](rc://id/tn/help/jol/02/03) ## Data Kata: * Strong's: H5729, H5731