id_tn_l3/act/26/intro.md

25 lines
1.3 KiB
Markdown
Raw Permalink Normal View History

2019-01-21 08:28:31 +00:00
# Catatan Umum Kisah Para Rasul 26
#### Struktur dan Format
Ini adalah catatan ketiga dari pertobatan Paulus di kitab Kisah Para Rasul. Karena ini adalah sebuah kejadian penting di gereja mula-mula ini, ada tiga catatan pertobatan Paulus (Lihat: [Kis 9](../09/01.md) and [Kis 22](../22/01.md))
Pasal ini berfungsi sebagai jenis pembelaan hukum tindakan Paulus. Dia menjelaskan fakta dan membantah tuduhan yang diajukan kepadanya.
#### Konsep khusus di pasal ini
##### Terang dan Gelap
2019-11-26 04:13:57 +00:00
Ini adalah gambaran umum dalam Perjanjian Baru. Terang digunakan disini untuk mengindikasikan wahyu Allah dan kebenarannya. Gelap mendeskripsikan dosa dan dosa berusaha untuk tetap sembunyi dari Allah. (Lihat: [[rc://id/tw/dict/bible/other/light]], [[rc://id/tw/dict/bible/kt/righteous]], [[rc://id/tw/dict/bible/other/darkness]] dan[[rc://id/tw/dict/bible/kt/sin]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00
#### Pidato dari tokoh penting dalam pasal ini
##### "Aku adalah Yesus"
2019-11-26 04:13:57 +00:00
Teksnya tidak membuat itu jelas, tetapi ini adalah Yesus dalam bentuk fisik, setelah Dia bangkit dari kematian. Ia hanya dapat terlihat oleh Saulus. (Lihat: [[rc://id/tw/dict/bible/other/raise]] dan [[rc://id/ta/man/translate/figs-explicit]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00
# Tautan:
* [Catatan Kisah Para Rasul 26:01](./01.md)****
**[<<](../25/intro.md) | [>>](../27/intro.md)**