id_tn_l3/sng/02/13.md

21 lines
675 B
Markdown
Raw Normal View History

2019-01-21 08:28:31 +00:00
### Kidung Agung 2:13
# Pohon ara mematangkan buah aranya
Pohon berbicara seolah-olah itu dengan aktif menyebabkan buah untuk matang. Ini adalah bentuk tunggal dan bisa diterjemahkan sebagai bentuk jamak. AT : "Buah ara di atas pohon akan menjadi matang" (Lihat: [[rc://en/ta/man/translate/figs-personification]])
# pohon-pohon anggur yang berbunga
"pohon-pohon anggur yang sedang berbunga" atau "pohon-pohon anggur sudah berbunga"
# mereka memberikan
Kata "mereka" merujuk pada pohon-pohon anggur yang berbunga.
# keharuman mereka
"bau harum mereka"
# kekasihku
"kamu yang aku cintai." Lihat bagaimana anda menerjemahkan ini dalam [Kidung Agung 1:9](../01/09.md)