### Ayat: 1-3  # Pernyataan Terkait: Bagian cerita dari pasal sebelumnya berlanjut. Yesus berdiri di depan Pilatus saat Ia dituduh oleh orang- orang Yahudi. # Lalu Pilatus mengambil Yesus dan menyambukNya Pilatus sendiri tidak menyambuk Yesus. Di sini "Pilatus" adalah sinekdot untuk para prajurit yang diperintahkan Pilatus untuk mencambuk Yesus. AT: "lalu Pilatus memerintahkan prajurit-prajuritnya untuk menyambuk Yesus (Lihat: [[rc://en/ta/man/translate/figs-synecdoche]]) # Salam, hai Raja orang-orang Yahudi Sambutan "salam" dengan menaikan tangan hanya digunakan untuk menyambut Kaisar. Seperti para prajurit menggunakan mahkota duri dan jubah ungu untuk mengejek Yesus, ini ironis karena mereka tidak menyadari bahwa Dia adalah benar-benar raja (Lihat: [[rc://en/ta/man/translate/figs-irony]]) # Kata-kata terjemahan * [[rc://en/tw/dict/bible/names/pilate]] * [[rc://en/tw/dict/bible/other/crown]] * [[rc://en/tw/dict/bible/kt/jesus]] * [[rc://en/tw/dict/bible/kt/kingofthejews]]