id_tn_l3/jos/11/08.md

24 lines
1.0 KiB
Markdown
Raw Permalink Normal View History

2019-01-21 08:28:31 +00:00
# TUHAN menyerahkan mereka ke tangan orang Israel
2019-11-26 04:13:57 +00:00
Kata "tangan" menyatakan kekuasaan. TUHAN memampukan tentara Israel untuk menaklukkan musuh dinyatakan seolah-olah TUHAN menyerahkan tentara musuh ke tangan orang Israel. Terjemahan lain: "TUHAN memampukan Israel untuk menaklukkan musuh" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-metaphor]] dan[[rc://id/ta/man/translate/figs-metonymy]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00
# Mereka dipukul ... mereka dipukul
"mereka diserang ... mereka diserang"
# lembah Mizpa
2019-11-26 04:13:57 +00:00
Ini adalah nama tempat. (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/translate-names]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00
# melumpuhkan
2019-11-26 04:13:57 +00:00
Ini adalah sebuah praktik saat urat daging pada kaki belakang atau urat keting kuda dipotong sehingga mereka tidak dapat berlari. Lihat cara menerjemahkan kata ini dalam [Yosua 11:6](./06.md).
2019-01-21 08:28:31 +00:00
# kata-kataTerjemahan
2019-11-26 04:13:57 +00:00
* [[rc://id/tw/dict/bible/kt/yahweh]]
* [[rc://id/tw/dict/bible/kt/israel]]
* [[rc://id/tw/dict/bible/other/sword]]
* [[rc://id/tw/dict/bible/names/sidon]]
* [[rc://id/tw/dict/bible/names/mizpah]]
* [[rc://id/tw/dict/bible/names/joshua]]