id_tn_l3/luk/11/05.md

41 lines
1.8 KiB
Markdown
Raw Normal View History

2019-01-21 08:28:31 +00:00
# Pernyataan terkait:
Yesus melanjutkan untuk mengajar para muridNya tentang doa.
# Yang mana yang akan kamu punya ... untuk menetapkan di hadapannya'?
2019-11-26 04:13:57 +00:00
Yesus menggunakan sebuah pertanyaan untuk mengajar para murid. AT: "Andaikan salah satu dari kalian punya ... untuk menetapkan dihadapannya'." atau "apa yang kalian punya ... letakkanlah dihadapanNya" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-rquestion]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00
2019-11-26 04:13:57 +00:00
# berikan padaku tiga potong roti
2019-01-21 08:28:31 +00:00
"Biarkan aku meminjam tiga potong roti itu" atau "berikan aku tiga potong roti dan aku akan membayarmu nanti." Tuan rumah tidak mempunyai makanan apapun lagi untuk diberikan kepada tamunya
# tiga potong roti
2019-11-26 04:13:57 +00:00
Roti sering digunakan untuk menggambarkan makanan secara umum. AT: "masakan yang cukup untuk dimakan" atau "makanan yang cukup untuk disediakan bagi seseorang untuk makan" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-synecdoche]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00
# datang dari jalan
2019-11-26 04:13:57 +00:00
Hal ini dinyatakan bahwa pengunjung datang dari tempat yang jauh dari rumahnya. AT: "telah melakukan perjalanan dan baru saja datang kerumahku" (Lihat:[[rc://id/ta/man/translate/figs-explicit]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00
# apa saja yang ada di depannya
"banyak makanan yang siap untuk diberikan kepadanya"
2019-11-26 04:13:57 +00:00
# aku tidak mampu untuk berdiri
2019-01-21 08:28:31 +00:00
"Tidak nyaman bagiku untuk bangun"
# Aku berkata padamu
2019-11-26 04:13:57 +00:00
Yesus berbicara pada murid-murid. Kata "kamu" adalah bentuk jamak. (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-you]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00
# berikan roti padamu karena kamu ... kamu ... kamu ... kamu perlu
Yesus berbicara pada murid-murid seolah-olah mereka yang meminta roti. AT: "berikan padanya roti karena ia ... nya ... ia ... ia membutuhkan
# karena ketekunan tanpa malu
2019-11-26 04:13:57 +00:00
Frasa ini dapat diubah untuk menghilangkan kata benda abstrak "ketekunan." AT: "karena kamu bertahan tanpa rasa malu" atau "karena dengan terus terang kamu terus menanyakannya" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-abstractnouns]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00