id_tn_l3/jhn/13/intro.md

33 lines
1.6 KiB
Markdown
Raw Normal View History

2019-11-26 04:13:57 +00:00
# Catatan Umum Yohanes 13
2019-01-21 08:28:31 +00:00
#### Struktur dan Format
2019-11-26 04:13:57 +00:00
Peristiwa-peristiwa yang terjadi dalam pasal ini umumnya mengacu pada makan malam terakhir atau Perjamuan Tuhan. Perayaan Paskah ini dalam banyak hal dihubungkan dengan pengorbanan Yesus sebagai Anak Domba Allah. (Lihat:[[rc://id/tw/dict/bible/kt/passover]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00
#### Konsep Khusus dalam Pasal Ini
#### "Membasuh kaki para murid"
Kaki dianggap sangat kotor di era Timur Dekat kuno. Biasanya para pelayanlah yang bertanggung jawab untuk membasuh kaki tuannya. Tindakan ini dianggap sebagai penghinaan bagi Yesus, oleh karena itu, para murid tidak ingin Yesus melakukannya.
2019-11-26 04:13:57 +00:00
(Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-explicit]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00
#### Pembasuhan
2019-11-26 04:13:57 +00:00
Gambaran pembasuhan digunakan sini pada malam sebelum kematian Yesus. Hanya Yesus yang mampu menyucikan orang. Hal ini menggambarkan kemampuan "untuk menjadikan benar." (Lihat: [[rc://id/tw/dict/bible/kt/clean]] dan [[rc://id/tw/dict/bible/kt/righteous]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00
#### "Akulah... "
2019-11-26 04:13:57 +00:00
Yohanes menggunakan kata ini sebanyak tujuh kali dalam Injilnya. Kata yang juga digunakan oleh Allah, ketika Ia menyatakan diriNya dan namaNya dalam semak duri yang menyala. Nama "TUHAN" dapat diterjemahkan sebagai "Aku adalah". (Lihat:[[rc://id/tw/dict/bible/kt/reveal]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00
#### Beberapa kemungkinan kesulitan terjemahan dalam pasal ini
#### Anak Manusia
Yesus merujuk diriNya sendiri sebagai "Anak Manusia." Beberapa bahasa mungkin tidak memiliki padanan untuk seseorang merujuk dirinya sendiri dalam bentuk orang ketiga.
## Tautan:
* **[C](./01.md)atatan Yohanes 13:01**
**[<<](../12/intro.md) | [>>](../14/intro.md)**