# mulia, kemuliaan ## Arti: Secara luas, istilah "kemuliaan" berarti kehormatan, kemegahan, dan kebesaran yang hebat sekali. Apa saja yang memiliki kemuliaan bisa dibilang juga "mulia." * Kadangkala "kemuliaan" menunjuk pada sesuatu yang bernilai besar dan penting. Dalam kata lain itu menyatakan kemegahan, kecerahan, atau pertimbangan. * Misalnya, kalimat "kejayaan para gemabala" mengacu pada padang rumput yang subur di mana domba mereka memiliki banyak rumput untuk dimakan. * Kemuliaan terutama dipakai untuk menggambarkan Allah, yang lebih muliia dari siapa pun juga atau apa pun di alam semesta. Segala sesuatu dalam karakternya memperlihatkan kemuliaan dan keagungan-Nya. * Kalimat "untuk kemuliaan pada" berarti untuk membual tentang atau bangga dengan sesuatu. ## Pendapat tentang Arti: * Bergantung pada kata, cara yang berbeda untuk mengartikan "kemuliaan" bisa mencakup, "kemegahan" atau "kecerahan" atau "keagungan" atau "kehebatan mengaguamkan" atau "sangat bernilai." * Istilah "kemuliaan" bisa juga diartikan dengan "penuh kemuliaan" atau "berharga sekali" atau "bersinar terang" atau "megah laur biasa." * Ungkapan, "memuliakan Allah" bisa diartikan dengan "kehormatan kebesaran Allah" atau "memuji Allah karena keagungan-Nya" atau "memberitahu orang lain betapa agguannya Allah." * Kalimat "kemuliaan di" juga bisa diartikan dengan, "pujian" atau "bangga dengan" atau "sombong tentang" atau "mengambil kesenangan dalam." (Lihat juga: memuliakan) ## Penjelasan Alkitab: * 1 Yohanes 2: 15-17 * 1 Tesalonika 2: 5-6 * Kisah Para Rasul 7: 1-3 * Kolose 3: 1-4 * Keluaran 24: 16-18 * Yesaya 35: 1-2 * Yakobus 2: 1-4 * Lukas 2: 8-9 * Bilangan 14: 9-10 * Filipi 2: 14-16 * Fillipi 4: 18-20 ## Contoh-contoh dari certia-cerita Alkitab: * [23-07] Tiba-tiba, langit dipenuhi para malaikat yang bernyanyi dan memuji Allah, katanya, "Kemuliaan bagi Allah di surga dan damai di bumi untuk orang-orang yang disukai-Nya!" * [25-06] Kemudian Setan menunjukkan kepada Yesus semua kerajaan dunia dan segala kemulaiaannya dan bilang, "Saya akan memberikan semua ini kalau Kamu sujud dan menyembah Saya." * [37-01] Waktu Yesus mendengar berita ini, Dia bilang, "Penyakit ini tidak akan berakhir dengan kematian, tetapi akan membawa kemuliaan bagi Allah." * [37-08] Yesus menjawab, "Bukankah sudah Kukatakan kepadamu bahwa kamu akan melihat kemuliaan Allah kalau kamu percaya?"